By

ECOTON NEWS
GRESIK (11/06) — Sahil Jah, pemuda berusia 19 tahun asal India, tengah melakukan kampanye global bertajuk “Save Soil” atau “Selamatkan Tanah” dengan cara bersepeda keliling dunia. Setelah memulai perjalanannya dari Australia, Sahil kini berada di Indonesia, melintasi Pulau Bali dan Jawa, dan saat ini singgah di Kabupaten Gresik, Jawa Timur. Di Gresik, Sahil bekerja sama...
Idul Adha adalah hari raya yang dirayakan oleh umat Islam di dunia. Idul Adha identik dengan penyembelian hewan Qurban seperti Sapi, Kambing dan Domba. Setelah disembelih, daging akan dibagikan kepada masyarakat umum yang membutuhkan. Yang menarik dari hari raya qurban tahun ini adalah bersamaan dengan peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada bulan Juni...
Mikroplastik ditemukan pada sel imun dalam otak, menunjukkan tubuh mengenali mikroplastik sebagai partikel asing Akumulasi mikroplastik dalam sel Imun meningkatkan potensi terjadinya neuroinflamasi(peradangan) respons terhadap partikel asing. Mikroplastik di Otak bisa masuk melalui saluran pernafasan Udara di Jawa Timur mengandung Mikroplastik tertinggi di Gresik 141 partikel/2 jam, sedangkan kedua Sidoarjo 50 partikel/2 jam, Jombang 16...
SDIT Al Huda Pulau Bawean Gelar Zero Waste Tour di Gresik Gresik (31/05) – Dalam rangka meningkatkan kepedulian siswa terhadap permasalahan lingkungan hidup, SDIT Al Huda gelar Zero Waste Tour di kab.Gresik pada sabtu (31/5) diikuti oleh 40 siswa dan guru. Pada kunjungan pertama mereka belajar tentang polusi Mikroplastik di ECOTON. Siswa diberikan materi kelas...
Monday, May 19, 2025 — Thirty environmental activists from Ecoton held a meeting with Bahrul Amig, Head of the Environmental Agency of Sidoarjo Regency. Ecoton’s Executive Director, Daru Setyorini, presented feedback and suggestions regarding the crisis of plastic waste burning for tofu production in Tropodo. “There are many alternative fuel sources to replace plastic, including...
Bulukumba (22/05) – Bertepatan dengan Hari Keanekaragaman Hayati Internasional, Yayasan Ecoton, Macaca Maura Project dan Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Bulukumba kolaborasi menyelenggarakan peringatan pentingnya kekayaan biodiversitas Sulawesi Selatan. Acara yang mengusung tema “Biodiversitas Sulawesi: Macaca Maura dan Tanaman Obat di Bira” ini berlangsung di Sekolah Alam Mata Angin, Jalan Poros Bira, Desa Bira, Kecamatan Bonto...
Surabaya (21/05) – Aliansi Komunitas Penyelamat Bantaran Sungai (AKAMSI) menggelar aksi damai di depan Kantor Gubernur Jawa Timur untuk menyuarakan kondisi darurat ekologis Kali Surabaya. Aksi ini diikuti oleh tiga organisasi pegiat lingkungan, yakni ECOTON, AksiBiroe, dan Surabaya River Revolution. Tidak hanya orasi dan teatrikal, AKAMSI juga menyerahkan laporan ilmiah dan hasil temuan lapangan yang...
Gresik (20/05) – Ribuan ikan ditemukan mati mengambang di aliran Kali Surabaya yang melintasi Desa Wringinanom, Kabupaten Gresik, sejak Senin pagi (19/5/2025). Kejadian ini menandai babak baru dalam krisis ekologis di kawasan hilir Sungai Brantas, yang menjadi salah satu sumber air baku utama bagi jutaan warga Surabaya dan sekitarnya. Ecoton bergerak cepat melakukan uji kualitas...
Gresik (20/05) – The atmosphere in Tropodo Village seems inseparable from the haze of smoke caused by the burning of plastic waste used as fuel for tofu production. Thick black smoke is produced by 51 tofu factories operating in Tropodo. “The choking smoke and pungent odor, which cause dry throats, come from burning plastic as...
Sidoarjo (19/05) – AKAMSI (Aliansi Komunitas Penyelamat Bantaran Sungai) melakukan aksi teatrikal yang terdiri dari Lembaga Kajian Ekologi dan Konservasi Lahan Basah (Ecoton), Aksi Biroe dan Surabaya River Revolution dengan membawa poster ajakan dan informatif kepada masyarakat untuk berhenti menjadikan plastik sebagai bahan bakar karena telah ditemukannya mikroplastik di udara serta Particulate Matter 2.5 dan...
1 2 3 17

About Us

Ecoton (Ecological Observation and Wetlands Conservation) is a foundation focused on the conservation of river ecosystems and wetlands in Indonesia. We conduct scientific research, environmental education, and awareness campaigns to improve water quality and protect biodiversity.

Recent Articles

SDIT Al Huda Pulau Bawean Sukseskan Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2025 Melalui Perayaan Hari Raya Idul Adha Bebas Kresek
June 10, 2025
Gangguan Sel Imun Otak Akibat Mikroplastik, Ecoton Desak Pemerintah Kendalikan Sumber Mikroplastik di Udara
June 4, 2025
SDIT Al Huda Pulau Bawean Gelar Zero Waste Tour di Gresik
May 31, 2025